JURNALSUKABUMI.COM – Ratusan rumah porak-poranda akibat hempasan banjir bandang yang melanda tiga kecamatan di Kabupaten Sukabumi, Senin (21/09/2020). Salah satu titik terparah berlokasi di Kampung Cibuntu, Desa Pasawahan, Kecamatan Cicurug. Di lokasi ini, sedikitnya 971 jiwa terdampak bencana tersebut dan menghanyutkan dua warga, Jeje alias Juned (60) dan Anang alias Ajo (25).
Discussion about this post